Peningkatan Pemahaman Penggunaan Marketplace Melalui Sosialisasi Pada Anak Usia Dasar dan Remaja

  • Rizal Furqan Ramadhan Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung
Keywords: Marketplace, Remaja, Sosialisasi, Usia Dasar

Abstract

Marketplace merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk melakukan transaksi jual beli dengan menggunakan perantara smartphone. Era saat ini penggunaan marketplace memiliki dampak positif maupun negatif. Kedua dampak tersebut begitu berbahaya dan merugikan apabila anak usia dasar dan remaja menggunakan atau mengoperasikan marketplace tanpa memiliki pemahaman yang cukup. Dengan adanya pernyataan tersebut perlu diadakan sebuah kegiatan sosialisasi yang bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada para peserta yang terdiri dari anak usia dasar dan remaja supaya mengetahui batasan-batasan yang dalam pengoperasian penggunaan marketplace. Metode pengabdian kepada masyarakat pada kegiatan ini menggunakan teknik ABCD yang terdiri dari Asset reinventing, Designing, Communicating, Implementing, dan Evaluating. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diikuti oleh 20 peserta dengan narasumber yang sesuai dengan kompetensinya yakni menguasai pada bidang pendidikan dan ekonomi digital. Sebelum dilaksanakan kegiatan sosialisasi, para peserta mengisi kuisioner dalam bentuk pertanyaan terkait dengan marketplace kemudian setelah sosialisasipun peserta juga mengisi kuisioner untuk mengukur persentase pemahaman peserta. Hasil kuisioner menghasilkan persentase dari 43% menjadi 68% sehingga dapat disimpulkan bahwa kegiatan sosialisasi in berjalan lancar sesuai dengan tujuan awal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al-Kautsari, M. M. (2019). Asset-Based Community Development: Strategi Pengembangan Masyarakat. Empower: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam, 4(2), 259–278.

Ardiputra, S. (2022). Sosialisasi dan edukasi manfaat penanaman bakau di desa panyampa kecamatan campalagian kabupaten polewali mandar. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 283–289.

Furqan Ramadhan, R. (2023). Penyuluhan Isra’ dan Mi’raj sebagai Upaya Menumbuhkan Kecintaan kepada Rasulullah SAW kepada Anak. KHIDMAH: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 66–73. https://doi.org/10.24252/khidmah.v3i2.38076

Haryadi, R. N., Rojali, A., & Fauzan, M. (2021). Sosialisasi Penggunaan Online Shop berbasis Website di UMKM Cimanggis. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 10–16.

Laia, B. (2022). Sosialisasi dampak kegiatan kuliah kerja nyata di desa (studi: Desa Sirofi). Haga: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 74–84.

Rahmawati, F., Rekha, A., & Pamungkas, M. D. (2021). Pelatihan Digital Entrepreneurship Untuk Mewujudkan Kemandirian Ekonomi Pada Masa Pandemi di Desa Salamkanci. Jurnal Abdimas Bina Bangsa, 2(2), 280–286.

Ramadhan, R. F., & Amalia, L. F. (2023). Pembekalan dan Sosialisasi Pentingnya Pendidikan Tinggi Bagi Generasi Z di Era 5.0. Journal of Research Applications in Community Service, 2(2), 59–65.

Ramadhan, R. F., & Setiawan, D. (2023). Pelatihan dan Sosialisasi Digitalisasi Ekonomi Pada Generasi Z Sebagai Upaya Untuk Menghadapi Era Industri 4.0: Training and Socialization of Economic Digitalization in Generation Z as an Effort to Face the Industrial Age 4.0. PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(6), 918–924. https://doi.org/10.33084/pengabdianmu.v8i6.5506

Ridwan, A., Susanto, S., Winarno, S., Setianto, Y. C., Gardjito, E., & Siswanto, E. (2021). Sosialisasi Pentingnya Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Karyawan Pabrik Semen Tuban. Jurnal Abdimas Berdaya: Jurnal Pembelajaran, Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat, 4(01), 36–41.

Rizal, R. F. R., & Huda, M. N. H. (2023). Rancang Bangun Decision Support System Pemilihan Marketplace Menggunakan Metode Multi-Objective Optimization by Ratio Analysis. Informasi Interaktif: Jurnal Informatika dan Teknologi Informasi, 8(2).

Rizal, R. F. R., & Selvia, S. F. K. (2023). Rancang Bangun Sistem Pemilihan Platform Jual Beli Online Menggunakan Metode Promethee: Design of An Online Buying Platform Selection System Using The Promethee Method. Jurnal Sistem Informasi Dan Bisnis Cerdas, 16(2), 91–100. https://doi.org/10.33005/sibc.v16i2.24

Santoso, B., Ardiansyah, A., Pusnita, I., & Havivi, S. L. (2022). Upaya penguatan ketahanan sosial budaya masyarakat melalui literasi digital. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 5(3), 436–446.

Surahman, A., Octaviansyah, A. F., & Darwis, D. (2020). Ekstraksi Data Produk E-Marketplace Sebagai Strategi Pengolahan Segmentasi Pasar Menggunakan Web Crawler. SISTEMASI: Jurnal Sistem Informasi, 9(1), 73–81.

Published
2024-01-30
How to Cite
Ramadhan, R. F. (2024). Peningkatan Pemahaman Penggunaan Marketplace Melalui Sosialisasi Pada Anak Usia Dasar dan Remaja. Abdinesia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 59-63. Retrieved from https://unu-ntb.e-journal.id/abdinesia/article/view/575

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.